Manajemen reimbursement menjadi mudah
Memproses klaim dapat dilakukan dengan mudah, setiap nota perlu di setujui beberapa orang sebelum akhirnya dibayarkan. ZipHR Expense memungkinkan karyawan dengan mudah mengirimkan klaim mereka dengan batas yang sudah ditentukan, akan diarahkan ke pemberi persetujuan dan akan masuk otomatis ke penggajian.
Kirim klaim saat bepergian
Sebelum Anda lupa
Persetujuan Cepat
Antrean instan untuk persetujuan manajer
Pengarsipan dan pembayaran otomatis
Menghilangkan beban administrasi